Oke guys ane posting lagi nih, kali ini ane bahassoal topologi jaringan, nah ini pas banget buat kalian yang baru belajar soal jaringan. Topologi Fisik Jaringan Topologi fisik jaringan adalah pola hubungan atau interkoneksi dari komponen-komponen fisik pembentuk jaringan atau skema pengkabelan komponen jaringan pada jaringan wired . Topologi yang paling sederhana merupakan pola interkoneksi dari network yang paling sederhana, yakni network yang hanya memiliki 2 host dan tanpa menggunakan perangkat jaringan. Hubungan kedua host tersebut disebut point to point dan topologi yang terbentuk disebut topologi Line. ref : http://en.wikipedia.org/wiki/Network_topology Gambar 2.2 (contoh point to point) Topologi BUS Pada topologi Linier Bus, setiap komponen jaringan terhubung ke sebuah jalur komunikasi utama yang disebut trunk atau backbone sehingga membentuk sebuah segmen jaringan. Pada topologi ini, digunakan dua buah terminator pada kedua ujungnya, yakni berupa hamb...
Mengubah pola pikir codding(pemrograman) bagi pemula.